PT Hasnur Internasional Shipping Tbk (HAIS), adalah sebuah perusahaan yang bergerak dalam bidang jasa pelayanan transportasi sungai dan laut, serta logistik.
Selengkapnya
Pendirian PT Hasnur Internasional Shipping (HIS) pada tanggal 14 Desember 2009.
Pelayaran komersial pertama HIS pada tanggal 24 Oktober 2010.
Pengoperasian armada tug and barge mengangkut komoditas lain selain batubara, antara lain crude palm oil (CPO), gypsum, batu split dan lain-lain.
HIS mulai melayani pasar tongkang ukuran 330 feet.
Pengembangan pelayanan melalui peningkatan standarisasi operasional secara menyeluruh untuk memenuhi kebutuhan pasar jasa pelayaran baik domestik maupun internasional, serta logistik.
HIS mencatatkan saham perdana di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tanggal 1 september 2021 dengan nama kode saham HAIS